Image Source : Wilfred Graves Ministries
3. Mulai dari Obrolan Ringan
Tidak perlu langsung membicarakan hal berat atau pribadi. Mulailah dengan topik ringan seperti hobi, makanan favorit, film, atau aktivitas sehari-hari. Ini membuat suasana lebih santai dan tidak kaku.
Contoh:
"Kamu biasanya suka ngopi di mana? Aku lagi cari tempat kopi enak nih."