logo shopcumi
  • Cumi Celebs
  • 3 tahun yang lalu

JR Akan Gunakan Nama Kim Jong Hyeon Usai NU'EST Resmi Bubar

Image Source :

































 Seperti dikabarkan sebelumnya, boy gorup NU’EST harus bubar lantaran ketiga member memilih tak memperbarui kontrak dengan agensi, Pledis Entertainment.

Usai dinyatakan bubar pada Senin (14/3), salah satu member yang memilih hengkang, JR, belum lama ini mengumumkan akan menggunakan nama baru. Hal ini bermula saat ia mengubah nama Instagramnya.


JR telah menggunakan nama Instagram @pockyjr untuk waktu yang lama, sekarang mengubahnya dengan @__jonghyeon. Penggemar pun berspekulasi bahwa mereka tidak akan melihat JR menggunakan nama panggungnya lagi di masa depan.

Sementara itu, Pledis Entertainment secara resmi mengumumkan bahwa NU'EST dibubarkan setelah 10 tahun bersama.

JR, Aron, dan Ren telah memutuskan untuk berpisah dengan Pledis Entertainment untuk mencari peluang baru, sementara Minhyun dan Baekho memutuskan untuk memperbarui kontrak mereka. (ND)


cr image: Naver x Dispatc, Instagram JR

related articles
Ren Blak-blakan Tak Menyesal Soal Keputusan Pembubaran NU'EST

  • Cumi Celebs
  • 2 tahun yang lalu
Jelang Comeback Terakhir NU'EST, Minhyun Dikabarkan Positif COVID-19

  • Cumi Celebs
  • 3 tahun yang lalu
Pledis Umumkan Kontrak NU'EST Segara Berakhir, 3 Member Pilih Tinggalkan Agensi

  • Cumi Celebs
  • 3 tahun yang lalu